Link (atau di sebut juga hyperlink) adalah sebuah acuan dalam dokumen hiperteks (hypertex) ke dokumen yang lain atau sumber lain. Seperti hal nya suatu kutipan di dalam literatur. Dikombinasikan dengan sebuah jaringan data dan sesuai dengan protokol akses, sebuah komputer dapat diminta untuk memperoleh sumber yang direferensikan.
Setiap template mempunyai warna link yang berbeda-beda. Oleh karena itu kiranya kita perlu mengubah warna-warna link tersebut agar tidak bertabrakan sengan warna-warna lain seperti background atau mungkin anda punya warna paforit sendiri.
Untuk mengubahnyapun setiap template tentunya berbeda-beda. Akan tetapi untuk sekedar gambaran saya ambil contoh di dalam template yang terdapat kode seperti di bawah ini :
Setiap template mempunyai warna link yang berbeda-beda. Oleh karena itu kiranya kita perlu mengubah warna-warna link tersebut agar tidak bertabrakan sengan warna-warna lain seperti background atau mungkin anda punya warna paforit sendiri.
Untuk mengubahnyapun setiap template tentunya berbeda-beda. Akan tetapi untuk sekedar gambaran saya ambil contoh di dalam template yang terdapat kode seperti di bawah ini :
a:link { color:#3333FF; text-decoration:underline; }
a:hover { color:#000066; text-decoration:underline; }
a:visited { color:#663366; text-decoration:underline; }
Keterangan :
a:link { color:#3333FF; text-decoration:underline; } kode ini mempunyai arti --> sebuah link akan berwarna biru dan bergaris bawah.
a:hover { color:#000066; text-decoration:underline; } Sebuah link apabila di sorot oleh mouse akan berubah warna menjadi biru tua dan bergaris bawah.
a:visited { color:#663366; text-decoration:underline; } Sebuah link apabila pernah di klik oleh komputer yang sama akan berwarna ungu dan bergaris bawah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar